Sepasang muda mudi sedang mencoba mencari tempat yang sepi untuk saling 
bercumbu, di mana-mana selalu saja ada orang didapatinya. Akhirnya, si 
Pemuda menemukan ide dan membawa pacarnya ke stasiun kereta api. Berdiri  
di samping pintu mobil seakan-akan sedang melepas kepergian pacarnya. Dia 
menciumnya dengan mesra.
Setelah pasangan itu mengulangi percobaannya lima , enam kali di jalur 
yang berbeda, seorang Portir yang simpatik mendekati pemuda itu dan  
berbisik : " Kenapa kau tidak membawa dia ke Terminal bus. Di sana bus 
berangkat tiga menit sekali. "
 
No comments:
Post a Comment